Artikel

Menyelami Haal Lebih Dalam

Dalam bahasa Arab, haal adalah keterangan keadaan yang memperjelas suatu peristiwa. Dalam artikel ini, kami akan membahas variasi dari haal yang menarik untuk dipahami. 1. Terkadang haal lebih dahulu daripada shahibul haal-nya Pada dasarnya, haal berada di akhir karena merupakan fadhlah (keterangan tambahan), sedangkan ‘umdah (kalimat inti) seharusnya di awal. Namun, haal boleh didahulukan dari …

Menyelami Haal Lebih Dalam Read More »

Khotbah: “Idulfitri dan Maqāṣid Syarī’ah yang Ternodai”

Seringkali silaturahmi Lebaran kita tidak sepenuhnya menggembirakan. Malah lebih cenderung membuat banyak orang trauma. Bukan tersebab opornya yang kurang gurih, atau ketupatnya yang terlalu keras, apalagi karena kaget dengan kaleng biskuit yang ternyata isinya rengginang. Namun yang dimaksud ialah bahwa kesucian Lebaran sering ternodai kata-kata dan sikap-sikap yang sadar ataupun tidak sadar muncul dari kita. …

Khotbah: “Idulfitri dan Maqāṣid Syarī’ah yang Ternodai” Read More »

Yuk Menghitung Isim-isim Manshub

Ketika kita sampai kepada bab Isim-isim Manṣūb pada matan Al-Ājurrūmiyyah, maka Muṣannif Ibnu Ājurrūm aṣ-Ṣanḥaji (w. 723H) mengatakan bahwa isim-isim manṣūb berjumlah 15 dan Beliau menyebutkannya satu persatu. Akan tetapi ternyata beberapa ulama berbeda pendapat dengan rinciannya tersebut. Ada yang berpendapat bahwa isim-isim manṣūb yang disebutkan berjumlah 15, tapi tidak sedikit pula yang beranggapan hanya …

Yuk Menghitung Isim-isim Manshub Read More »

“Am” Pengganti “Al” Dalam Dialek Himyar

بسم الله، والصلاة والسلام على رسول الله وعلى آله وصحبه ومن والىه Huruf ta’rif sebagaimana yang kita ketahui adalah al (ال) beserta ikhtilafnya apakah huruf Alif atau Lam nya yang memakrifatka. Dan di sini kita akan membahas ternyata huruf ta’rif tidak hanya al (ال). Dan ada yang semisal dengan huruf ta’rif ال tadi sebagai penggantinya …

“Am” Pengganti “Al” Dalam Dialek Himyar Read More »